Kebencian adalah sumber kerusakan dan permusuhan, kenapa harus ada kebencian terhadap perbedaan...
Sang pencipta alam ini menciptakan segala sesuatu ada kekhususan masing-masing dan disitu perbedaan adalah mutlak ada walau ada unsur persamaanya, tapi tetap jelas beda,tidak ada sesuatu yang identik.
Jempol tangan manusia didunia ini tidak ada yang sama,apalagi hal lainnya...
Tapi mengapa manusia lebih suka untuk lupa dan me'ladangkan' kebencian dan memanen-nya untuk menjadikan perbedaan itu sebuah permusuhan daripada mensyukuri apa yang telah diterimanya untuk dinikmati selama 'liburan' di alam dunia ini..
Apakah memang sengaja kebencian itu di-adakan untuk kita berpikir?
Apakah kita termasuk manusia yang bersyukur dan berpikir?
Sabtu, 28 Maret 2009
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar